Contoh-contoh Surat Lamaran Pekerjaan

Kota Anda, 12 Februari 2011

Hal : Lamaran Pekerjaan

Kepada Yth.,
Bapak/ Ibu Pimpinan
PT. Sky Lines Travel
Jl. Candi Prambanan No. 18

Medan

Dengan hormat,

Dengan ini saya mengajukan diri untuk bergabung ke dalam perusahaan yang Bapak/Ibu Pimpin.
Adapun data singkat saya, seperti berikut ini.

Nama : Rexi Purnama Sari
Tempat/Tanggal Lahir :
Pendidikan/Jurusan : Diploma III Manajemen Informatika Komputer
Alamat :
No HP :

Saya memiliki kondisi kesehatan yang sangat baik.
Latar belakang pendidikan saya sangat memuaskan serta memiliki kemampuan manajemen baik.
Saya telah terbiasa bekerja dengan menggunakan komputer.
Terutama mengoperasikan aplikasi paket MS Office, seperti Excel,
Word, Acces, PowerPoint, OutLook, juga internet.

Sebagai bahan pertimbangan, saya lampirkan :

Daftar Riwayat Hidup. 1 lembar
Foto copy ijazah D- III dan transkrip nilai. 1 lembar
Foto copy sertifikat Job Training 1 lembar
Pas foto terbaru. 3x4 1 lembar
Fhoto copy KTP 1 lembar

Saya berharap Bapak/Ibu bersedia meluangkan waktu untuk memberikan
kesempatan wawancara, sehingga saya dapat menjelaskan secara lebih terperinci tentang potensi diri saya.
Demikian surat lamaran ini, dan terima kasih atas perhatian Bapak/Ibu.


Hormat saya,


Rexi Purnama Sari

Selain Contoh Surat Lamaran Pekerjaan Diatas, Anda Juga bisa mendownload contoh-contoh surat lainnya DISINI

Related Posts:

  • Tips Menulis Surat lamaran Kerja Berbagai Perusahaan Beranggapan "Surat Lamaran" atau Cover Letter sebagai bagian terpenting dari seluruh Dokumen Pelamaran. Karena itu penting sekali bagi Seorang Pelamar untuk menulis Surat Lamarannya Dengan baik. Bebera… Read More
  • Contoh-contoh Surat Lamaran PekerjaanKota Anda, 12 Februari 2011Hal : Lamaran PekerjaanKepada Yth.,Bapak/ Ibu PimpinanPT. Sky Lines TravelJl. Candi Prambanan No. 18MedanDengan hormat,Dengan ini saya mengajukan diri untuk bergabung ke dalam perusahaan yang Bapak/… Read More
  • Trik dan Tips Tata Cara Melamar PekerjaanBerikut ini Beberapa Tips dan tata Cara Melamar Pekerjaan1. Lamar pekerjaan yang anda minati dan yakin mampu melaksanakan.2. Buatlah surat lamaran yang terkesan individual/personal, khusus untuk perusahaan yang dimaksud. Jang… Read More
  • Teknik dan Tips Cara Menyusun Surat Lamaran PekerjaanTeknik IDesign Surat LamaranSurat lamaran dan isinya tidak membuat anda diterima tapi dapat menjadi iklan bagi anda untuk menjalani wawancara. Surat lamaran seharusnya tidak menceritakan tentang diri anda terlalu banyak sehin… Read More